Mohon tunggu...
Eka Izzatil Hikmah
Eka Izzatil Hikmah Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa yang suka menulis

mahasiswa yang memiliki hobi menulis dan ketertarikan di industri K-Pop

Selanjutnya

Tutup

Music

Forever: Lagu Comeback BabyMonster yang Dirilis pada Musim Panas Tahun Ini

11 Juli 2024   09:00 Diperbarui: 11 Juli 2024   09:06 237
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Instagram @babymonster_ygofficial

Pada tanggal (01/07/2024) girl grup baru dari YG Entertaiment merilis lagu comeback mereka yang berjudul Forever. Setelah merilis lagu yang berjudul Like That, YG Entertaiment mengumumkan bahwa BabyMonster akan merilis lagu baru pada musim panas tahun ini dan ini adalah lagu yang dirilis setelah BabyMonster mengeluarkan mini album pertamanya. 

Comeback BabyMonster kali ini mendapatkan antusiasme tinggi dari penggemar karena sebelumnya YG Entertaiment sudah mengeluarkan video Announcement pada chanel youtube YG Entertaiment.

Dalam Anouncement tersebut Yang Hyun-suk menjelaskan bahwa YG Entertaiment akan merilis full album baby monster sekitar bulan september atau oktober. YG Entertaiment akan merilis salah satu lagu dari full album pada awal bulan juli dan sedang menyiapkan aktivitas siaran lainnya. 

Dengan antusiasme penggemar yang sangat tinggi, MV Forever milik BabyMonster mendapatkan 1 juta penayangan hanya dalam waktu 49 menit dan berhasil meraih 12,1 juta penayangan di youtube dengan meraih 1 juta like dalam 24 setelah MV dirilis.

Dengan lagu Forever yang dirilis pada 1 juli BabyMonster juga memulai debutnya di posisi #2 kategori Melon New Song Chart & Melon Dance Chart. Setelah dirilis forever juga menempati trending musik di beberapa negara seperti Thailand, Qatar, Denmark dll.

Hingga saat ini MV lagu Forever telah mencapai 35 juta penayangan dan mendapatkan 1,4 juta like pada platfrom youtube. Saat ini lagu Forever milik BabyMonster juga menempati trending 1 untuk musik. 

Pendapat Anggota BabyMonster terkait lagu Forever

Prarita

Instagram @babymonster_ygofficial
Instagram @babymonster_ygofficial

Ia sangat senang dan sudah menantikan untuk melakukan comeback kali ini. Dengan merilis lagu Forever ia berharap bisa bersama para penggemar selamanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun