Mohon tunggu...
Satria Permana
Satria Permana Mohon Tunggu... Jurnalis - Jurnalis

Tajam dan Aktual

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Apel Penghargaan 20 Personil Polisi Pidie Jaya Terima Reward Atas Prestasi Gemilang

13 Januari 2025   14:59 Diperbarui: 13 Januari 2025   19:10 26
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Document / Jurnalis

Pidie Jaya, Sebanyak 20 Personil Polisi Polres Pidie Jaya Menerima penghargaan atas dedikasi dan prestasi luar biasa meraka melaksanakan tugas. Khususnya dalam pengungkapan kasus - kasus yang menjadi perhatian pimpinan,dalam apel yang digelar dilapangan Mapolres Pidie Jaya pada senin (13-01-2025) Pukul 08 :00 WIB.

Penghargaan tersebut diserahkan oleh Kapolres Pidie Jaya, AKBP Ahmadi Faisal Pasaribu S.H., S.I.K,. M.H. Dihadapan Waka Polres Pidie Jaya pejabat utama atau personil dari berbagai satuan kerja .

Dalam sambutannya, Kapolres menyampaikan apresiasi tinggi kepada para penerima penghargaan. "Penghargaan ini adalah bentuk apresiasi atas kerja keras dan desikasi luar biasa yang telah diberikan.

Semoga ini menjadi pemacu semangat bagi seluruh  personel untuk terus memberikan kontribusi terbaiknya," ujar Kapolres.

Iya menegaskan penghargaan ini bukan hanya sebagai bentuk apresiasi. Tetapi juga bagian dari pembinaan karier anggota.

Prestasi ini harus dipertahankan dan ditingkatkan. Kami berharap penghargaan ini memotivasi personel lainya untuk menunjukan dedikasi dan loyalitas yang sama tambahnya",

Disisi lain, kapolres juga menambahkan, dan meningkatkan kedisiplinan dan intergritas dalam menjalakan tugas.iya mengingatkan bahwa pelanggaran disiplin, kode etik,maupun pidana akan mendapatkan sanksi tegas.

"Hindari pelanggaran sekecil apapun,karena hukumam juga akan diberikan, tingkatkan terus Prestasi dan intergritas dalam tugas" tegasnya.

Adapun penerima penghargaan antara lain AKP Syatria Putra (Kasat Intelkam), IPTU  Fauzi Atmaja S.H. (Ps Kasad Reskrim). IPTU Rahmi S.Sos. (Ps Kasat Resnarkoba), IPDA Fadlun S.H. (Kanit Tipikor Satreskrim), IPDA Risky Jafrisman, S.H. (KBO Satres Narkoba), serta sejumlah personil lainya. Dari satuan Reskrim, Resnarkoba dan Intelkam.

Apel ini mencerminkan komitmen Polres Pidie Jaya dalam mendorong budaya kerja yang profesional, transparan dan beritergritas. Serta memastikan bahwa setiap prestasi diapresiasi secara adil dan profesional.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun