Kalian pasti pernah mendengar tentang arti kehidupan kan ? Kehidupan yang sudah di atur oleh tuhan yang harus kita jalani. Mungkin dalam kehidupan kita banyak sekali rintangan yang kita hadapi. Contohnya saja "dibandingkan" pasti setiap kita pernah dibanding-bandingkan dengan sodara,teman, atau orang terdekat kita. Mungkin karna mereka lebih pintar,cantik dll. Setiap orang pasti berbeda dalam menghadapinya. Ada yang mungkin tidak perduli, ada juga yang merasa sakit hati dan lain sebagainya. Kalo untuk saya sendiri saya untuk menghadapinya saya tidak perduli untuk itu. Karna kan tuhan menciptakan manusia berbeda beda, jadi untuk apa kita kesal jika di bandingkan oleh orang lain. Karna setiap orang itu memiliki kemampuan, kelebihan nya sendiri sendiri. Hidup juga tidak sampai di disitu, banyak tantangan lain yang harus kita hadapi didepan mata kita. Kita berjalan melangkah keluar rumah saja kita sudah menghadapi beratnya kehidupan. Kita megerjakan soal di sekolah saja ada yang sudah mengganggap persoalan kehidupan. Bahkan kita sekolah saja ada yang mengganggap itu adalah persoalan kehidupan. Contohnya mungkin di pekerjaan,disekolah, dan tempat lain. Jadi apa yang harus kita lakukan dalam menghadapi tantangan hidup yang sangat keras di jaman sekarang ini ? Kalo saya menghadapi nya dengan santai saja, tidak ingin terlalu tergesa gesa. Setiap orang pasti memiliki caranya sendiri untuk menghadapi setiap persoalan hidup. Mungkin ada dengan bekerja keras, ada yang santai santai saja, ada juga yang tidak peduli sama sekali dengan kehidupannya. Yang terpenting adalah dalam menghadapi kehidupan ini kita harus selalu berdoa, karna biar bagaimana pun hidup ini tidak bisa kita jalani hanya dengan kekuatan kita sendiri. So jalani hidupmu dengan sebaik baiknya ya teman.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H