Mohon tunggu...
Edy Priyatna
Edy Priyatna Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Pekerja swasta dibidang teknik sipil, tinggal di daerah Depok, sangat suka menulis...apalagi kalau banyak waktunya, lahir di Jakarta (1960), suka sekali memberikan komentar, suka jalan-jalan....jalan kaki lho, naik gunung, berlayar....dan suka sekali belajar

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kepada Desa Rangkat

20 Oktober 2011   22:05 Diperbarui: 26 Juni 2015   00:42 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bangunlah dengan semangat kebahagiaan lupakan keresahan-keresahan bercahayalah dengan keseimbangan cerahlah dengan senyum matahari berawan putih di langit biru berpadi kuning di sawah hijau di tanah merah berlapis coklat lapisi abu-abumu dengan jingga lalu hujanlah untuk melepas segala kerinduan keindahan hati….. kesejukan ruang…… kedamaian jiwa……. keramaian desa……..

Hari-hari telah lewat walau perlahan tapi amat pasti kenangkan pertemuan-pertemuan simpanlah dengan rasa kasih sayangilah dengan cinta suci nan abadi berkesan indah di dalam sejuk berpesan damai di dalam ramai di atas segala bentuk isi jantungmu kibarkan bendera semangat lalu beningkan mata airmu untuk kebersamaan sahabat sehati……… sahabat seruang………. sahabat sewaktu……….. sahabat sejati…………

Hari ini adalah lembaran baru bagimu jejak langkah-langkah mulai tertanda lagi akan ada banyak pelangi yang menghiasi sawahmu senantiasa memberikan nikmat para petaninya perkenankanlah aku menuturkan goresan hati semangat ulang tahun…….. tolong catat dihatimu aku juga penanam di desamu (Pondok Petir, 20 Oktober 2011)

___________________________________________________

DESA RANGKAT menawarkan kesederhanaan cinta untuk anda, datang, bergabung dan berinteraksilah bersama kami (Klik logo kami)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun