Pada dasarnya edukasi lingkungan tidak melulu berbicara mengenai pelestarian lingkungan. Kegiatan edukasi lingkungan yang dilakukan dengan dasar-dasar sosial dapat membentuk moral yang akan menghasilkan pola pikir , yang mana merupakan jalan keluar paling efektif dalam permasalahan rendahnya kesadaran akan lingkungan. Pola pikir tersebut akan membuat hidup terarah menjadi lebih sehat dan lebih baik. Sehingga dapat diwujudkan lingkungan yang lebih baik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!