Mohon tunggu...
Bang Pray
Bang Pray Mohon Tunggu... Freelancer - Educator, Microsoft Inovative Educator, Writer

Pengajar dan pendidik yang menginginkan perubahan pendidikan yang lebih baik, sebagaimana konsep pendidikan Islam dalam waktu yang singkat menghasilkan orang-orang yang hebat. Tertarik pada teknolgi informasi, aplikasi android, teknologi pendidikan.

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Fenomena Kalap Belanja Makanan Menjelang Berbuka, Indikasi Kurangnya Pemahaman Kita akan Hakikat Puasa

2 Mei 2020   06:06 Diperbarui: 2 Mei 2020   06:15 546
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Cara paling aman biar makan tetap terkontrol adalah masak sendiri takjil dan makanan berbuka. KIta bisa menyesuaikan porsi, variasi, dan komposisi gizi supaya lebih seimbang. Kalau kita berburu takjil dalam keadaan perut kosong, bisa dipastikan kita pengin memborong setiap penjual makanan yang kita lewati. Ujung-ujungnya merasa sayang kalau makan cuma sedikit dan berusaha menghabiskan semuanya.

Mungkin itu diantara kiat-kiat yang dapat kita lakukan agar terhindar dari kalap belanja dan kalap makan saat berbuka puasa. Semoga puasa kita lancar dan mendapatkan predikat takwa nantinya setelah menyelesaikan ibadah puasa di bulan ramadhan ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun