Mohon tunggu...
Dwi Wahyuni
Dwi Wahyuni Mohon Tunggu... Dosen - Fak. Farmasi Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri

Akun ini berisi tentang hasil kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat serta artikel2 yang berkaitan tentang biologi farmas idan Biosistematika. . Jangan lupa kunjungi IG: @dwi.wahyunsing

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Penyuluhan "Mengenal Pangan Aman" di Desa Gambyok Kecamatan Grogol

27 Februari 2022   19:13 Diperbarui: 1 Maret 2022   12:07 248
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pengetahuan masyarakat tentang banyaknya bahan dan pengemasan pangan yang tidak aman di pasaran, diperlukan adanya peningkatan pengetahuan masyarakat mengenai hal tersebut. Banyaknya kejadian penyalahgunaan obat dalam bahan pangan juga menjadi titik penting yang perlu disampaikan kepada masyarakat untuk menghindari efek samping yang merugikan masyarakat.

Penyuluhan tentang pengenalan pangan aman ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam mengidentifikasi bahan dan pengemasan pangan aman, serta untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang bahan -- bahan berbahaya yang tidak boleh digunakan dalam bahan pangan.

Kegiatan ini merupakan program edukasi masyarakat bersama dengan mahasiswa KKN dari Institut Ilmu Kesehatan Bhakti Wiyata Kediri. Metode kegiatan pengabdian masyarakat ini diawali dengan pengisian kuesioner pre test untuk mengetahui pengetahuan awal maasyarakat tentang pangan aman. Kemudian dilanjutkan dengan pemberian materi dengan metode ceramah, pemberian contoh bahan pengemasan yang aman serta tanya jawab. Keberhasilan dari program ini dapat dilihat dari hasil post test yang menunjukkan peningkatan pemahaman dengan parameter jumlah soal yang dijawab dengan benar lebih banyak daripada saat pretest. Selain itu, keberhasilan dari kegiatan ini juga dapat digunakan untuk mengetahui efektivitas dari kegiatan yang telah dilaksanakan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun