Mohon tunggu...
Dedi Dwitagama
Dedi Dwitagama Mohon Tunggu... Guru - Pendidik

Pendidik yang bermimpi makin banyak anak negeri yang percaya diri dan berani berkompetisi. Mengajar Matematika di SMKN 50 Jakarta - Blogger sejak 2005: http://dedidwitagama.wordpress.com, http://fotodedi.wordpress.com dan http://trainerkita.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Hasil Test Statistika Kls X SMKN 50 Jakarta

31 Mei 2024   11:02 Diperbarui: 31 Mei 2024   11:08 502
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Statistika memberikan informasi kepada kita tentang gejala-gejala apa saja dalam kehidupan sehingga kita dapat belajar, hingga mengambil keputusan tentang suatu persoalan. Contohnya pada project based learning yang kamu lakukan ke Bogor itu kita tahu bahwa untuk mencapai satu tempat atau tujuan yang sama kita bisa mengelola sumber daya sesuai keperluan dan kebutuhan masing-masing hingga mencapai tujuan yang diinginkan.

Menariknya, apabila digunakan secara benar, statistika mampu mengatakan pada kita mengenai apa yang terjadi di masa lampau dan sangat berguna untuk memprediksi kondisi yang akan terjadi di masa mendatang. Oleh karenanya, kesadaran akan pentingnya statistika dalam kehidupan sehari-hari harus ditumbuhkan agar kita tidak ketinggalan zaman.

Di akhir semester ini anak-anak kelas yang saya ajar sudah menyelesaikan test Statistika, yang nilainya sebagian  bisa kamu simak diatas. Nilai lengkapnya bisa kamu simak disini. 

Selamat buat kamu yang sudah mendapat nilai baik, hasil perjuangan belajar kamu memberi hasil yang bagus, sementara buat yang masih belum KKM (76) silahkan berjuang lagi mengerjakan soal remedial hingga mencapai nilai KKM. Hasli yang baik berasal dari kerja keras kamu untuk mendapatkannya, jadi ga usah baper, kerjakan saja remedialnya sampai bagus, semangat guys.

Link remedialnya bisa kamu buka disini, tokennya saya berikan lewat ketua kelas, semoga nilaimu bagus.

Love u all.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun