Mohon tunggu...
Dwi Mulyani
Dwi Mulyani Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta, Konselor

Dwi mulyani

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Belajar Mengungkapkan Perasaan

26 Mei 2021   10:25 Diperbarui: 26 Mei 2021   10:44 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Apakah perasaan ? Perasaan adalah suatu reaksi dalam diri kita kepada seseorang. Suatu tindakan yang spontan dan sukarela. Perasaan itu bukan sesuatu yang pasti benar dan salah.

Kita tidak dapat memilih perasaan kita tapi dapat memilih bagaimana kita bereaksi terhadap perasaan itu.

Perasaan yang terpendam lama kelamaan akan menggannggu, sebaiknya memang bila kita bisa mengungkapkan perasaan , tetapi kadang kita tidak bisa mempercayai semua orang atas pengungkapan perasaan kita. Berbicara  dengan seseorang yang dipercaya tentang perasaan-perasaan kita sangat menolong. Walaupun mungkin tidak menyelesaikan masalah tetapi akan dapat mengurangi tekanan, kecemasan, stress. 

Berbicara dengan seseorang tentang perasaan akan menenangkan ketika anda marah. Dapat menjernihkan pikiran dan mungkin mendapatkan sudut pandang yang berbeda sehingga dapat melakukan sesuatu. Berbicara tentang perasaan positif  juga dapat mendekatkan diri pada orang yang kita ajak bicara seperti keluarga dan teman.

Belajar mengungkapkan perasaan akan membuat kita lega.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun