Mohon tunggu...
Dwikorahardo Histiajid
Dwikorahardo Histiajid Mohon Tunggu... profesional -

Saya bukan orang pintar dan bukanlah seorang penulis, Saya bukan sarjana. Namun ijinkanlah saya untuk belajar menulis. Saya adalah Senior Art Director di sebuah perusahaan EO, sebelumnya di Advertising Agency dan Food Supplement. Sebelumnya juga pernah sebagai editor di pets magazine, marketing dan trader perdagangan berjangka, di Jakarta.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

“Funky Town” by Lipps Inc, Dengar Dulu Sebelum Lo Ngaku Funky!

9 April 2010   01:08 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:54 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hiburan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel


Kelompok ini dibentuk di Minneapolis – Amerika Serikat oleh Steven Greenberg, seorang kampiun musik yang menulis dan memproduksi semua lagu dan aransemen musik untuk grupnya, ahli memainkan beberapa alat musik. Diperkuat oleh; Cynthia Johnson - Miss Black Minnesota1976 - sebagai lead singer merangkap saxophonist, Melanie Rosales – vocalist, David Rivkin – guitarist, Tom Riopelle – guitarist, Ivan Rafowitz - keyboardist dan Terry Grant - bassist.

Lipps Inc mencapai popularitasnya pada akhir ‘70-an. Pressing asli dari  album ini, tanggal hak ciptanya terdaftar pada 1979 atau 1980. “Funky Town” telah membuat grup disco ini melesat jauh dan bertahan lama di jagat musik, khususnya di genre disco selama 3 dekade, dari 1979 hingga 2007 (rekaman terakhir tercatat; Funkytown / Flashdance... What A Feeling - 12", RP - Casablanca Records – 2007).

Namun sayangnya, lagu-lagu Lipps Inc yang lainnya tidak sanggup mengikuti jejak “Funky Town” yang spektakuler. Seperti lagu “Rock It”, hanya sanggup mencapai urutan ke 64 di “Billboard Hot 100” / “US Dance Chart” pada 1980. Sedangkan lagu "How Long?" berprestasi lebih baik, sanggup menduduki urutan ke 4 pada 1981.

Lipps Inc berhenti bermusik pada 1983, dengan meninggalkan jejak lagu-lagu dan album disco yang panjang, terutama lagu “Funky Town”. Selanjutnya Lipps Inc bersama The Fugees tampil sebagai bintang utama di sebuah serial TV dari 1984 hingga 1993, dengan label “Dobson Productions”. Greenberg akhirnya pindah ke desain web dan memiliki sebuah perusahaan yang menguntungkan di Minneapolis.

Discography

Albums

Compilation Album


  • Funkyworld: The Best of Lipps, Inc. (1992)

Songs

Cover Versions / Tributes:


  • Pseudo Echo – sebuah grup dari Australia, sangat sukses pada musim panas 1994. Menduduki anak-tangga ke 6 di Amerika Serikat, ke 8 di Inggris, dan topped the charts di Australia selama 7 minggu sejak Desember 1993, juga di beberapa negara di seluruh dunia.
  • World Domination Enterprises – sebuah grup band dari Inggris, dalam album “Let's Play Domination pada 1998.
  • Molotov – sebuah grup Rap/Rock Mexico, dalam lagu "Designer Music" dalam albumnya – “Con Todo Respeto”.
  • Treponem Pal – sebuah industrialist outfit Perancis, dalam album "Higher" pada 1997.

 Funky Town - Lyric

 


Gotta make a move to a town that's right for me
Town to get me movin' keep me gvoovin' with some energy

Well, I talk about it, Talk about it, Talk about it, Talk about it
Talk about, Talk about, Talk about movin

Gotta move on. Gotta move on. Gotta move on.
Won't you take me to Funkytown.
Won't you take me to Funkytown.
Won't you take me to Funkytown.
Won't you take me to Funkytown.

(Repeat)

 

 

 

Diolah dari: Berbagai sumber.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun