Mohon tunggu...
Dwi Oktalia
Dwi Oktalia Mohon Tunggu... Lainnya - Lifelong Learner

Saya adalah seorang mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan PPG Prajabatan. Saya tertarik pada penggunaan teknologi dalam proses pembelajaran.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Serba Serbi PPG Prajabatan (Pengalaman untuk Berbagi)

9 Februari 2023   08:04 Diperbarui: 9 Februari 2023   08:19 1346
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pelaksanaan praktik pengalaman lapangan yang menjadi bagian dari proses pembelajaran, dilakukan sejak awal semester dan terkait dengan mata kuliah yang ditempuh pada semester yang berjalan.

  • Semua pemangku kepentingan bersinergi dalam perekrutan guru baru (antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, universitas dan sekolah)

  • Pelibatan guru penggerak dan praktisi pendidikan dalam proses pelaksanaan PPG Prajabatan

  • Untuk dapat mengikuti seleksi PPG Prajabatan model terbaru ini tentunya ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon peserta diantaranya yaitu:

    1. Warga Negara Indonesia;

    2. tidak terdaftar sebagai Guru/Kepala Sekolah pada Data Pokok Pendidik (Dapodik) dan Simpatika;

    3. memiliki ijazah dengan kualifikasi akademik sarjana (S-1) atau diploma empat (D-IV) yang terdaftar pada Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PD-Dikti) atau terdata pada basis unit data unit Penyetaraan Ijazah Luar Negeri bagi lulusan perguruan tinggi di luar negeri;

    4. memiliki indeks prestasi kumulatif (IPK) paling rendah 3,00 (tiga koma nol nol);

    5. berusia paling tinggi 32 (tiga puluh dua) tahun pada 31 Desember tahun pendaftaran.

    6. memiliki surat keterangan sehat jasmani dan rohani (diserahkan saat lapor diri);

    7. memiliki surat keterangan berkelakuan baik (diserahkan saat lapor diri);

    8. HALAMAN :
      1. 1
      2. 2
      3. 3
      Mohon tunggu...

      Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
      Lihat Pendidikan Selengkapnya
      Beri Komentar
      Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

      Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
    LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun