Mohon tunggu...
Dues K Arbain
Dues K Arbain Mohon Tunggu... Administrasi - Menulis untuk membungkam pikun

Slogan Sufi Anak Zaman : Jika Allah mencintai manusia, maka akan terwujud dalam tiga kwalitas : 1. Simpatik Bagaikan Matahari 2. Pemurah Bagaikan Laut 3. Rendah Hati Bagaikan Bumi

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Cintaku Membiru-biru

30 November 2012   10:39 Diperbarui: 24 Juni 2015   20:25 105
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ketika kamu merambah ladang sukmaku

Dan hadirmu menjadi ruh di jiwaku

Seisi raga membahana menyentak ragu

Hingga engkau tahu bagaimana rasaku ketika memilikimu

Haruskah kesenangan hati di sisimu terketuk palu?

Haruskah keikhlasan cinta ini tercabik saat kau tabuh lentera kalbu?

Haruskah gejolak ini terhenti dikala tersayat sembilu?

Ah, Cintaku memang membiru

Tapi laut juga masih biru

Dan angin tetap memburu

Karena seluruh isi bathin ini ada padamu

Wahai Sang Pengelana haru

Pulanglah dan peluklah rindu

Agar aku segera membuang kuntum layu

Dan berlari jauh bagaikan peluru

Hingga hadirmu mengoyak beku

Aku

Masih menunggu sesuatu

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun