Mohon tunggu...
Dream_Praire
Dream_Praire Mohon Tunggu... Lainnya - Membaca, menulis

Merancang perjalanan dan mencoba menjalani rancangan

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Jangan Lewat Jalan ini!

26 Oktober 2021   22:15 Diperbarui: 26 Oktober 2021   22:45 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jangan lewat jalan ini !

Begitu kata Kepala kampung tadi pagi

Dan  kemarin di depan gang ini

Juga pagi selumbari

Kepala kampung marah pada truk-truk besar

Yang membawa pasir juga batu-batu kasar

Menderu tanpa terpal walau selembar

Menerbangkan debu tersebar-sebar

Tanpa peduli truk terus  berarak

Tak sadar banyak meninggalkan serdak

Menyisakan gerutu, maki juga bentak

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun