Selain karena metodenya yang realistis, skin cycling bisa jadi jeda agar kulit bisa bernapas. Ditilik dari jadwalnya pun, membuat produk skincare bisa menyerap kulit dengan mudah.
Jadi, sekarang sudah tahu kan apa manfaat skin cycling untuk kulit? Perawatan yang satu ini bisa viral di Tiktok dan media sosial lainnya, ya karena efektivitas serta hasil yang diberikan benar memuaskan. Jadi, buat kamu yang pengen coba, nggak ada salahnya mulai dari produk yang ringan dulu. Dan inget, konsistensi adalah kunci!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H