Orang yang berjualan di Malioboro biasanya menawarkan barangnya dengan ramah. Maka tanggapi penawarannya dengan ramah, sehingga mereka menjadi senang dan memberikan barangnya dengan harga yang lebih murah.
5. Berpenampilan sederhana
Saat berbelanja di Malioboro gunakanlah pakaian dan asesoris yang sederhana. Karena jika berpakaian glamour akan mendorong penjual untuk meninggikan harga barangnya karena dari penampilan glamour itu penjual mengira orang yang berduit.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H