Mohon tunggu...
Dohar RonalSitompul
Dohar RonalSitompul Mohon Tunggu... Dosen - dosen

saya suka membaca dan menulis dan juga senang memberikan motivasi

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Batam, Destinasi Liburan yang Mengasyikan

8 Februari 2024   09:29 Diperbarui: 8 Februari 2024   09:33 162
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Banyak orang mencoba membuat kepanjangan dari "Batam" misalnya Batam: Bila anda tiba akan menangis, bila anda tabah akan menang, banyak tempat memori dan sebagainya, namun apa yang hendak saya bagikan bukan tentang kepanjangan dari Batam tersebut.

Batam saat ini adalah daerah industry, banyak pabrik pembuatan barang-barang eletronik dan juga galangan kapal, cukup unik, dimana galangan kapal pada umumnya pekerjanya adalah laki-laki dan di pabrik barang elotronik pada umumnya karyawannya adalah perempuan.

Dan saat ini kota Batam ini sedang dalam masa pembangunan mulai dari jalannya yang lumayan lebar juga untuk tempat-tempat wisata serta tempat hiburan

Jadi jika anda berkunjung ke kota ini, ada begitu banyak tempat wisata dan tempat hiburan dan juga yang tidak kalah menarik adalah kuliner khas sea-foodnya anda akan mendapat makanan makanan sea-food yang segar.

Jika anda pergi menuju jembatan Barelang dan beberapa jembatan lagi kedepan yang sudah menjadi ikon dari daerah ini, anda akan menemukan tempat wisata yaitu sederet pantai yang begitu bagus dan ada juga yang viewnya ke Singapaura. 

Adapun pantai-pantai tersebut seperti Glory Melur, Pantai Melayu, Pantai Reviola, Pantai Tiga Putri, Pantai Bahari, Pantai Vio-vio, Pantai Elyora dan ditempat lain masih ada begitu banyak pantai seperti di Nongsa cukup banyak dan sangat menarik

Kota Batam yang berjiran dengan singapura ini dihuni sekitar 1,2 juta jiwa dan luas dari Batam berkisar 1500 km.

Yang cukup unik dari kota Bata mini menurut pengamatan saya adalah pohon mangga, anda akan begitu mudah menemukan pohon manga dikota ini, hehehe mungkin pihak pemerintah harus melirik ini dan menjadikan komoditas Batam.

Jadi ketika anda dalam masa libur, Batam boleh dijadikan sebagai destininya, jangan kuatir akan tempat penginapan, sebab dikota ini juga sedang digalakkan juga pembangunan hotel dengan berbagai varian harga yang cukup terjangkau, jadi jangan tunda lagi segera atur schedule anda dan nikmati keindahan kota Batam.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun