136 tahun silam.
307 km berada dari insan berjuang.
Kleine berparas indah menyongsong dunia.
Disambut mewah dan belenggu rantai asa.
25 tahun berlomba.
Berwacana, beretorika, berjuang !!
Aksara-aksara terukir dalam peluh dan tangis !!
Dalam belenggu rantai budaya, dalam tembok tinggi adat !!
Hanya ingin satu, mampu menghadap para perkasa dalam anak tangga yang sama !!
Apakah bedamu wahai para perkasa?
Para ayu hanya terpuruk dalam dandan gemilang di penjara jiwa.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!