6. Selalu jujur, adil, dan bijaksana dalam bertindak atau berbuat sesuatu.
7. Selalu menggunakan metode musyawarah dalam menyelesaikan suatu permasalahan di kampus sesuai nilai-nilai pancasila.
Tujuan adanya Filsafat Pancasila di lingkungan kampus :
1. Membangun karakter pada mahasiswa di perguruan tinggi sangat penting sebagai kelanjutan pendidikan karakter di sekolah.
2. Membangun karakter diperguruan tinggi tidak cukup dilakukan melalui kegiatan kurikuler tetapi juga harus dilakukan melalui kegiatan ekstrakurikuler.
3. Membangun karakter di perguruan tinggi harus berpijak kepada nilai-nilai karakter dasar, yang selanjutnya dikembangkan sesuai dengan kebutuhan, kondisi, dan lingkungan kampus itu sendiri.
4. Mengambil peran dalam pengentasan dalam kemiskinan dan pendidikan.
5. Membekali diri dengan pendidikan yang berlandaskan pancasila.
6. Membangun sikap-sikap musyawarah  dalam setiap tindakan.
7. Membangun keadilan dalam lingkungan kampus.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI