Mohon tunggu...
Josua Sibarani
Josua Sibarani Mohon Tunggu... Konsultan - Pembelajar

Pembaca, Pembelajar, Mencoba Menulis

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Mengintip Kekuatan Koalisi Teuku Umar, Cikeas dan Kertanegara

29 September 2016   13:44 Diperbarui: 29 September 2016   13:55 19
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Grafik 2. Prediksi Peta Koalisi Pilgub DKI Jakarta 2017

Grafik 2. Prediksi Peta Koalisi Pilgub DKI Jakarta 2017

Grafik 2. Prediksi Peta Koalisi Pilgub DKI Jakarta 2017
Grafik 2. Prediksi Peta Koalisi Pilgub DKI Jakarta 2017
Jika Koalisi Teuku Umar memenangkan Pilgub DKI Jakarta 2017 dengan satu putaran, maka koalisi tersebut membutuhkan 2.749.766 suara (50% ditambah 1 suara). Jadi koalisi ini berjuang untuk menarik suara Swing Voters sebanyak 54% (sekitar 578.579 suara). Mungkinkah 54% suara Swing Voters tersebut berasal dari Teman Ahok?

Apabila Koalisi Teuku Umar tidak berhasil menarik suara Swing Voters sebanyak 54%, maka Pilgub DKI Jakarta 2017 kemungkinan akan berlangsung 2 putaran. Jika putaran kedua terjadi, kemungkinan Koalisi Cikeas dan Koalisi Kertanegara akan melebur menjadi Koalisi Cikeas Kertanegara. Koalisi tersebut akan melawan Koalisi Teuku Umar.

Pada putaran kedua Pilgub DKI Jakarta 2017, peta potensi kekuatan Koalisi Cikeas Kertanegara sebanyak 2.263.064 suara (41%), Koalisi Teuku Umar sebanyak 2.171.187 suara (40%), dan Swing Voters sebesar  1.065.279 suara (19%).

Grafik 3. Prediksi Peta Koalisi Pilgub Putaran Kedua DKI Jakarta 2017

Grafik 3. Prediksi Peta Koalisi Pilgub Putaran Kedua DKI Jakarta 2017
Grafik 3. Prediksi Peta Koalisi Pilgub Putaran Kedua DKI Jakarta 2017
Jika Koalisi Cikeas Kertanegara berhasil mempertahankan potensi suara Koalisi Cikeas Kertanegara dan memperoleh suara Swing Voters sebanyak 46%, maka Pilgub DKI Jakarta 2017akan dimenangkan oleh koalisi ini. Demikian sebaliknya.

Jika Koalisi Teuku Umar berhasil mempertahankan potensi suara Koalisi Teuku Umar dan merebut suara Swing Voters sebanyak 54%, maka Ahok-Djarot akan kembali menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta. Kita tunggu saja…Semoga Pilgub DKI Jakarta 2017 berlangsung Jurdil (jujur dan adil). 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun