Mohon tunggu...
dita ariyani putri
dita ariyani putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiwa Aqidah Dan Filsafat Islam IAIN Kudus

Menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Ramadan

Ramadhan Tebarkan Kebaikan

1 April 2023   22:42 Diperbarui: 1 April 2023   22:50 253
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tebar Hikmah Ramadan. Sumber ilustrasi: PAXELS

Ramandhan sendiri dapat diartikan sebagai bulan yang penuh berkah yang dimana umat muslim diwajibkan untuk berpuasa sebagaimana yang dijelaskan di dalam Al-Qur'an surat Al Baqarah 183 yang artinya " Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu  berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa." mari dibulan yang berkah ini kita berlomba-lomba didalam kebaikan seperti rajin membaca Al-Qur'an dan mengamalkannya, mengadakan tausiyah menjelang berbuka, supaya mendapat ilmu yang bermanfaat di dunia maupun diakhitat kelak, dan tak lupa untuk bersedekah dengan memberikan makanan ataupun minuman untuk berbuka puasa yang dimana  keutamaan sedekah di bulan Ramadhan ialah "Dari Anas bin Malik RA yang diriwayatkan secara marfu': Sedekah yang paling afdhal adalah diberikan di bulan Ramdhadhan (HR. Tirmizy). Selanjutnya, hadits Rasulullah SAW bersabda : Siapa yang memberi makan (saat berbuka) untuk orang yang puasa, maka dia mendapatkan pahala seperti pahala orang yang diberi makannya itu tanpa dikurangi sedikitpun dari pahalanya. (HR. At-Tirmizy, An-Nasai, Ibnu Majah, Ibnu Hibban dan Ibnu Khuzaemah). bagi mereka yang membutuhkan kita dianjurkan untuk bersedekah karena didalam rezeki kita terdapat hak bagi mereka yang membutuhkan selagi kita diberi kesempatan bertemu bulan Ramadhan mari lakukan kebaikan sebanyak-banyaknya agar kita mendapatkan berkah dibulan Ramadhan karena sejatinya kesempatan tidak datang untuk kedua kalinya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun