Apa sih pengertian dari konstirusi itu ?
Konstitusi berasal dari bahasa prancis, yaitu dari kata constituer yang berarti membentuk (pembentukan, penyusunan atau pernyataan akan suatu negara).
Konstitusi juga mempunyai empat fungsi umum yaitu :
- Fungsi tranformasi
- Fungsi informasi
- Fungsi regulasi
- Fungsi konalisasi
Pada pembehasan negara mempunyai sebuah unsur ternyata dalam sebuah konstitusi juga mempunyai unsur, apa saja untus dalam konstistusi ?
- HAM atau Hak Asasi Manusia
- Kedaulatan negara
- Bentuk pemerintahan
- Pembagian kekuasaan negara
- Alat perlengkapan negara
- Hubungan tata kerja alat negara dan seterusnya.
     Kita sebagai manusia juga harus menjalankan syariat islam bagi orang yang memeluk agama islam seperti yang telah tertuang pada amandemen UUD 1945. tentunya amandeman ini tidak secara tiba-tiba terbentuk akan tetapi melalui sebuah proses terlebih dahulu. Konstitusi dalam sebuah kehidupan masyarakat juga sangatlah penting dalam berbangsa dan bernegara, dengan adanya konstitusi memberikan pembatasan pengawasan terhadap kekuasaan politik, konstitusi juga menggambarkan stuktur negara dan sistem kerja yang ada diantara lembaga-lembaga negara. Dengan kita mengetahui tentang konstitusi dan kewarganegaraan sangatlah penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Terima kasih …
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H