Aku suka sekali menulis dan membaca. Aku juga suka mengamati kehidupan di sekitarku, suka berdiskusi, dan senang jika bisa memberi manfaat ke orang lain.
Akhmad Sekhu lahir di desa Jatibogor, Suradadi, Tegal, besar di "Kota Budaya" Yogyakarta, kini hijrah ke "Kota Gelisah" Jakarta, yang insya Allah dalam hidupnya ingin selalu berkarya. Menulis berupa puisi, cerpen, novel, esai sastra-budaya, resensi buku, artikel arsitektur-kota, kupasan film-musik, telaah tentang televisi di berbagai media massa, juga banyak mengerjakan penulisan buku biografi karier dan kisah kehidupan, kini bekerja sebagai wartawan
Manusia biasa dari bumi Indonesia .:. Ingin terus belajar agar bermanfaat bagi alam semesta...
.:. IG & Twitter: @arifkhunaifi .:.
Facebook: Arif Khunaifi .:.
dari tanah aku berasal, melalui rahim wanita Bugis aku dilahirkan,.
aku menangis pertama kalinya di tempat yang sangat sederhana, berlantai kayu, berdindingkan papan tanpa dihiasi foto seseorang yg memakai toga atau pakaian kebesaran lainnya di ruangan ini tidak ada guci keramik antik yg terpajang dan suasananya remang-remang karena hanya ada pelita yang menjadi penerang,
disana tergantung parang dan baju kumal penuh lumpur yang merupakan pakaian dinas bapakku.
aku bangga menjadi anak mereka.