Mohon tunggu...
Dimas Ayu
Dimas Ayu Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis lepas

Hi ....Nulis adalah salah satu cara untuk menceritakan tentang hidup dan imajinasku

Selanjutnya

Tutup

Beauty

Jangan Malas Ini Manfaat Double Cleansing untuk Wajah

20 Agustus 2023   19:42 Diperbarui: 20 Agustus 2023   21:05 98
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar:Pixabay.com/boaphotostudio

Double cleansing menjadi salah satu rangkaian skincare yang bertujuan untuk membersihkan wajah secara maksimal.Meskipun begitu double cleansing seringkali dilewatkan karena beberapa orang menganggapnya terlalu ribet.Namun,jangan salah karena double cleansing memiliki manfaat untuk kulit,loh seperti di bawah ini.

Dikutip dari berbagai sumber double cleansing dapat membersihkan wajah secara maksimal apalagi jika kamu menggunakan make up seharian.Jika tidak dibersihkan secara maksimal bisa jadi menimbulkan jerawat dan masalah baru lainnya.

Double Cleansing juga bisa melembabkan kulit wajah kamu,loh terlebih lagi jika kamu mempunyai jenis kulit yang kering.Selain itu double cleansing juga mencegah efek polutan pada wajah.

Nah,itu dia manfaat double cleansing untuk kesehatan wajah kita.Meskipun terkadang ada rasa mager dan ribet,tapi kamu harus rajin membersihkan wajah kamu juga,ya.Hal ini tidak lain untuk kesehatan kulit wajah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Beauty Selengkapnya
Lihat Beauty Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun