Mohon tunggu...
dika parja
dika parja Mohon Tunggu... Freelancer - Wirausahawan

Saya hobi jalan-jalan ke berbagai tempat destinasi wisata. Saya senang berbagi apa saja hal unik yang ada di tempat yang saya kunjungi, termasuk buah pikir saya.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Contoh Permainan Outbound untuk Memecah Kejenuhan Acara

13 Januari 2024   07:14 Diperbarui: 13 Januari 2024   09:14 537
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Contoh kegiatan outbound. (sumber: bellvaadventureindonesia.com)

Urutan permainan outbound "Bila-Maka":

1. Kertas kosong yang telah disiapkan itu dibagikan ke seluruh peserta.

2. Setelah itu, jumlah peserta yang ada dibagi menjadi dua kelompok.

3. Kelompok 1 bernama "BILA", dan kelompok dua bernama "MAKA".

4. Berikutnya, kelompok BILA harus membuat tulisan dengan kata awal BILA.

5. Kelompok MAKA membuat tulisan dengan awalan kata MAKA.

6. Beri batas waktu sekitar 3 menit.

7. Kemudian, Anda harus membuat agar ada 1 orang dari kelompok BILA dan 1 orang dari kelompok MAKA untuk berdiri dan membaca dengan suara keras.

8. Lalu Anda harus berucap, "Bila saya katakan BACA!, maka orang tadi dari kelompok BILA membaca tulisannya, disusul langsung oleh orang yang dipilih dari kelompok MAKA yang juga membaca tulisannya dengan suara keras."

9. Anda harus juga mengucapkan, "Saya akan beri hadiah kalau ada kalimat BILA-MAKA yang selaras."

10. Kalau Anda sudah siap, maka katakan "BACA" dan lakukan pengulangan dengan memberi instruksi untuk sepasang peserta yang lain. Lakukan sampai dirasa cukup.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun