[caption id="attachment_195889" align="alignnone" width="616" caption="WALI KOTA MALANG: Di bagian depan bangunan terdapat poster besar Bp. Peni selaku walikota Malang. Gbr. kanan: pelataran parkir yang bersih dan lapang"]
[/caption]
Sebagai pamungkas, tulisan ini sekedar sharing informasi. Merupakan refleksi penulis dari kecintaan membaca yang sebenarnya bisa ditularkan dan ditanamkan pada orang sekitar. Terutama orang terdekat kita, sahabat dan keluarga pada khususnya. Semoga, dengan membaca profil perpustakaan kota Malang, sedikit banyak menumbuhkan cinta pada gudang buku, pada perpustakaan. Dan tidak lagi memersepsikan perpustakaan sebagai tempat berjejer rak, bertumpuk buku yang membosankan. Sehingga saat ada waktu luang ataupun senggang, pilihan mencari hiburan tidak lagi melulu pergi ke mall atau berwisata jauh-jauh ke negeri Jiran melainkan duduk manis menyesap buku di perpustakaan. Who knows? [caption id="attachment_195890" align="alignnone" width="644" caption="PAMERAN ANGGREK: bulan April lalu saat penulis berkunjung, bertepatan dengan pagelaran pameran Anggrek yang berlangsung selama satu minggu"][/caption] [caption id="attachment_195891" align="alignnone" width="656" caption="MEMESONA: Penulis bernarsis ria dengan ragam anggrek yang dipamerkan"][/caption] [caption id="attachment_195892" align="alignnone" width="667" caption="SERBA SERBI PUKM: dari loker, woro-woro, kotak surat dan papan keterangan jam BUKA perpus"][/caption] [caption id="attachment_195893" align="alignnone" width="672" caption="KODE 900 penulis favoritku! Pramudya Ananta Toer, Seno Gumira Ajidarma, Sitor Situmorang, Wiji Thukul dan Kahlil Gibran "][/caption] [caption id="attachment_195894" align="alignnone" width="679" caption="SENYUM KECUT vs SENYUM MANIS: penulis sempat berpose di pameran lukisan Perpus Kota tahun lalu, puluhan lukisan cantik dipajang dan di bandrol 5jt hingga 45 juta"][/caption] Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Lihat Travel Story Selengkapnya