Dalam sebuah riwayat, Ali bin Abi Thalib juga mengingatkan bahwa orang makan dengan berlebihan akan kehilangan kecerdasan, mengalami penurunan kemampuan berfikir, dan daya hafalan. Ali berkata, ''Kekenyangan akan menghilangkan kecerdasan.''
Dari sini dapat disimpulkan bahwa Allah AWT sangatlah mementingkan kesehatan para umatnya. Oleh karena itu kita harus selalu senantiasa bersyukur kepada Allah SWT karena atas karunia-Nya kita semua diberikan kesehatan sehingga kita harus selalu menjalani pola hidup yang sehat agar terhindar dari penyakit sebagai bentuk syukur atas kesehatan yang telah kita peroleh.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H