Mohon tunggu...
Dian Purnomo
Dian Purnomo Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Seorang penulis lepas yang mengaabadikan beberapa praktik baik, biografi dan menulis non fiksi di sela-selanya. Crime-enthusiast, praktisi perlindungan anak, pejalan dan pemburu beasiswa.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Jalan Sehat #MelawanPikun

13 September 2014   20:23 Diperbarui: 18 Juni 2015   00:47 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Olah raga minimal 150 menit per minggu rupanya terbukti bisa mencegah kita terkena Alzheimer. Ahaaa... kenapa tidak, kalau mau dipecah-pecah per hari, bisa cuma 20 - 30 menit kan?

Makanya... Ikutan Jalan Sehat yuk, sambil menunjukan kepedulian kita sama Alzheimer, ikut senam Taichi, Senam Gerak Latih Otak, berebut dapat door prize-nya, foto selfie sama Ahok, Ganjar Pranowo atau Sri Sultan Jogja (finger cross), dan menunjukkan kasih sayang kita sama orang tua. Kok bisa? Asal Jalan Sehat-nya sambil ngajak orang tua, terus pulangnya ditraktir makan ;-)

Catat ya...

Minggu, 21 September 2014 di Car Free Day Jl Teluk Betung alias depan Menara BCA jam 6 pagi ya.

Kalau yang di Semarang:

Minggu, 28 September 2014 di Car Free Day Simpang Lima jam 6 pagi

Sementara yang di Jogja,

Minggu, 12 Oktober 2014 di Car Free Day Malioboro jam 6 pagi juga..

Jangan sampai ketinggalan. Pendaftaran lengkapnya bisa ke: www.alzheimerindonesia.org buruan. Yang daftar belakangan nggak kebagian t-shirt lho!!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun