“Untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045, tentunya bukan hanya tanggung jawab dari pemerintah, ataupun segelintir orang saja. Tapi ini merupakan tanggung jawab kita bersama dalam mewujdukan cita-cita bangsa ini kedepannya. Kita sebagai generasi muda sudah seharusnya menjadi agen perubahan untuk diri kita sendiri maupun orang lain,” pungkasnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!