Mohon tunggu...
Diajeng Kalyla
Diajeng Kalyla Mohon Tunggu... Karyawan Swasta -

Perempuan yang teramat sangat biasa tapi bisa menjadi luar biasa akut saat mencinta

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tentang Pelajaran Beberapa Jenis "Luka"

15 April 2016   16:11 Diperbarui: 15 April 2016   21:56 88
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Untuk kamu…yang sudah tahu betul bagaimana rasanya diabaikan
Sebenarnya sedang diajari dengan benar agar tidak mengabaikan orang lain

Untuk kamu…yang sudah tahu betul bagaimana rasanya tidak disukai banyak orang tanpa alasan yang jelas
Sebenarnya sedang diajari dengan benar agar tidak membenci orang lain dengan atau tanpa alasan yang jelas

Untuk kamu…yang sudah tahu betul bagaimana rasanya dikhianati
Sebenarnya sedang diajari dengan benar agar kamu tidak akan melakukan hal yang sama pada orang lain

Ya begitulah…kadang untuk menjadi tangguh kita memang dibuat luka terlebih dahulu

[caption caption="Ilustrasi: c1.staticflickr.com"][/caption]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun