Mohon tunggu...
Dhoni Tegar Kurniawan
Dhoni Tegar Kurniawan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Saya Taruna Utama Poltekip Angkatan 55

Saya mempunyai memiliki kegemaran beladiri pencak silat dan memancing

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Malam Penuh Amarah

30 Agustus 2023   23:35 Diperbarui: 30 Agustus 2023   23:38 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tanggerang, 30 Agustus 2023

Malam ini,.
Bukanlah yang ku bayangkan esok tadi
Hanya ada amarah yang terpendam dalam hati
Tidak ada sekalipun terlintas akan seperti ini
Panasnya kota ini membuat semakin kacau rasa ini

Andai kamu tau,.
Banyak hal yang ku lalui tanpamu
Banyak wajah yang ku temui selainmu
Banyak jiwa yang berlalu lalang di sampingmu
Tapi,.Sampai detik ini
Ada kata yang selalu aku jaga
Ada kata yang selalu ku ingat
Ada kata yang selalu ku ingin wujudkan
Dan aku kira aku dapat mewujudkanya

Jarak membuat kita semakin jauh
Ucapan membuat kita semakin acuh
Perbuatan membuat kita semakin gaduh
Entah apalah itu
Yang jelas bukan itu yang aku mau.

Aku tau,.
Banyak hal yang belum ada dalam diriku
Banyak hal yang kurang dalam diriku
Banyak sifat buruk yang merasukiku

Mungkin kata maaf tidak cukup bagimu
Semua terserah padamu
Pahamilah setiap kata kataku
Bukan hanya sepintas saja
Jaga dirimu
Jaga kesehatanmu
Jaga fikiranmu
Aku menyayangimu

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun