Mohon tunggu...
Dewi Puspasari
Dewi Puspasari Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis dan Konsultan TI

Suka baca, dengar musik rock/klasik, dan nonton film unik. Juga nulis di blog: https://dewipuspasari.net; www.keblingerbuku.com; dan www.pustakakulinerku.com

Selanjutnya

Tutup

Money

Aplikasi BII Maybank2U: One Stop Banking Service

5 Oktober 2015   13:00 Diperbarui: 5 Oktober 2015   13:16 602
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Stefanus Willy Sukianto, Head Wealth Management, Segment Strategi & E-Channel BII Maybank

Saat melakukan transaksi finansial seperti transfer dan pembayaran, juga dilengkapi dengan pengaman berupa transaction authorization code (TAC). Kode konfirmasi ini dikirim melalui SMS secara cuma-cuma untuk setiap transaksi, sehingga nasabah tidak perlu membawa token fisik.

[caption caption="Semua Rekening dalam Satu Aplikasi"]

[/caption]

[caption caption="Tampilan Setelah Login"]

[/caption]

Layanan yang penting dan selalu ada dalam aplikasi mobile banking adalah memeriksa saldo dan melakukan berbagai transaksi keuangan seperti transfer dan membayar tagihan. Nah, aplikasi BII Maybank2u ini terbilang istimewa karena tidak hanya menampilkan rekening tabungan, tapi semua rekening yang dimiliki individu tersebut. Mulai dari rekening tabungan,giro, deposito, tagihan kartu kredit, dan saldo terkini KPR dan KTA. Informasi mutasi rekening ini bisa ditampilkan hingga 20 transaksi terakhir atau tiga bulan terakhir.

[caption caption="Fitur Transfer, Penempatan Deposito, dan Aktivitas Transaksi"]

[/caption]

Untuk layanan transfer dana, BII Maybank2U melayani transfer secara SKN, RTGS, dan realtime online untuk jaringan ATM bersama Prima/BCA, dan ALTO. Nasabah dapat menggunakan fitur future date untuk transfer otomatis pada waktu yang telah ditentukan dan recurring transaction untuk transfer secara berulang secara otomatis pada waktu tertentu, sehingga memudahkan nasabah untuk tepat waktu melakukan pembayaran atau menabung.

Sementara untuk layanan pembayaran, BII Maybank2U melayani pembayaran untuk tagihan kartu kredit, pembelian pulsa isi ulang, pembayaran TV kabel, tagihan asuransi, dan masih banyak lagi. Layanan lainnya yaitu berupa informasi kurs valuta asing dan kalkulator untuk melakukan pinjaman KPR.

[caption caption="Teknologi Augmented Reality untuk Mengetahui Promosi Terdekat"]

[/caption]

 

Teknologi Perbankan BII Maybank

[caption caption="Berbagai Produk BII Mobile Banking"]

[/caption]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun