Mohon tunggu...
Devita Nuvita Sari
Devita Nuvita Sari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Environmental Engineering

Mahasiswa Teknik Lingkungan Universitas Diponegoro

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa Undip Gelar Pelatihan Hand Sanitizer dan Hand Soap

2 Agustus 2021   20:47 Diperbarui: 2 Agustus 2021   21:13 330
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penjelasan cara pembuatan handsanitizer dan handsoap melalui poster kepada perwakilan masyarakat Desa Kalen/dokpri

Kedungtuban, Kabupaten Blora -- Senin (02/8/2021) Kasus Covid-19 di Indonesia masih kategori tinggi. Pemerintah memutuskan untuk memperpanjang PPKM Darurat Jawa Bali untuk memutus rantai penyebaran Covid-19. Dalam upaya pencegahan penularan Covid-19, mahasiswa KKN TIM II UNDIP 2021 mengajarkan pembuatan handsanitizer dan handsoap pada perwakilan masyarakat Desa Kalen.

Menjaga kebersihan tangan dimasa pandemi dapat dilakukan dengan mencuci tangan menggunakan Handsoap atau Handsanitizer. Oleh karena itu, Mahasiswa KKN Undip melakukan pelatihan pembuatan Handsanitizer dari Aloevera dan Sereh, serta Handsoap dari daun sirih kepada masyarakat dengan memanfaatkan bahan alami di RT 01 Dukuh Puthuk, Desa Kalen, Kecamaatan Kedungtuban, Kabupaten Blora

Penjelasan cara pembuatan handsanitizer dan handsoap melalui poster kepada perwakilan masyarakat Desa Kalen/dokpri
Penjelasan cara pembuatan handsanitizer dan handsoap melalui poster kepada perwakilan masyarakat Desa Kalen/dokpri
Program KKN ini dilakukan dengan diawali menjelaskan poster yang didalamnya terdapat informasi mengenai handsanitizer dan handsoap beserta cara pembuatannya. Kemudian menjelaskan bahwa handsanitizer dan handsoap dapat dibuat sendiri menggunakan bahan alami yang dapat ditemukan dilingkungan sekitar, contohnya handsantizer dari aloevera dan sereh, serta handsoap dari daun sirih.

Produk Handsanitizer dan Handsoap/dokpri
Produk Handsanitizer dan Handsoap/dokpri
Ibu Erna, salah satu perwakilan warga yang mengikuti pelatihan menyatakan terimakasih kepada mahasiswa UNDIP dengan adanya program pelatihan dan pembagian hand sanitizer serta handsoap masyarakat mampu membuat handsanitizer dan handsoap secara mandiri dan ekonomis.

Penulis  : Devita Nuvita Sari

DPL     : Dr. Rr. Karlina Aprilia Kusumadewi, SE, MSc,Ak

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun