Manfaat blimbing wuluh antara lain:
- Sebagai antibiotik
- Mengobati batuk
- Obat diabetes
- Mengatasi obesitas
- Mengobati alergi
Manfaat bunga blimbing wuluh antara lain:
- Mengobati ashma, dengan mengkonsumsi air rebusan bunga belimbing wuluh dengan rajin yang dicampur dengan permen batu 2-3 kali sehari dapat membantu mengatasi asma dan sesak napas.
- Mengatasi batuk, dengan mencampur bunga blimbing bersama temu giring, kulit kayu manis, bawang, daun saga, daun sendok, kencur, pegagan dan daun inggu. Â Minum rebusannya untuk mengobati batuk.
- Mengatasi bibir pecah-pecah, dengan meminum air rebusan bunganya.
- Mengatasi jerawat, dengan menumbuk buah, bunga dan daun hingga halus, kemudian digunakan sebagai masker
Belimbing wuluh bercerita, kini sudah besar dan subur. Â Sehat sekali pohonku, seperti juga anak bungsuku yang kini sudah remaja dan tumbuh sehat berkat belimbing wuluh.
Jakarta, 31 Juli 2021
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!