Mohon tunggu...
Desrina Sitompul
Desrina Sitompul Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

i am just an ordinary girl with an extraordinary dreams

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Perubahan

7 November 2013   11:01 Diperbarui: 24 Juni 2015   05:29 24
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

perubahan merupakan sesuatu yang pasti akan terjadi. karena sejak dahulu bumi juga mengalami evolusi sehingga terjadi seleksi alam. hanya yang mampu menyesuaikan diri atau beradapatasi yang dapat bertahan hidup.  adaptasi dengan perubahan lingkungan membuat kita tetap survive. akhir-akhir ini saya kepikiran dengan perktaaan orang, "kamu berubah, kamu tidak seperti yang dulu lagi".

hal ini membuat tanda tanya dalam hati saya apakah ada sesuatu yang konstan dalam hidup ini? bukankah kita diminta untuk hidup dinamis, selalu melakukan perubahan ke arah yang lebih baik? lingkungan menuntut kita untuk bisa selalu berinovasi agar tetap bertahan ditengah banyak arus globalisasi saat ini. kalau kita tidak terus menerus berinovasi maka niscaya kita akan ketinggalan jauh bak ketinggalan kereta api atau mungkin pesawat.

hal ini bisa kita lihat contoh nyata dari perusahaan-perusahaan  yang terlambat melakukan inovasi, seperti Nokia perusahaan asal  finlandia dengan Symbian andalannya, terlambat melakukan inovasi, dulunya adalah penguasa tunggal perusahaan seluler namun sekrang posisinya digantikan Samsung perusahaan asal Korsel dengan Android. walaupun nokia sekarang menonjolkan windows phone tetapi masih jauh ketinggalan dengan Android samsung yang terus melakukan inovasi dan menghasilkan seri-seri terbaru.

jadi jika orang lain berpendapat tentang terjadinya perubahan dalam diri asalkan itu perubahan yang positif. hal itu patut disyukuri karena zaman sekarang ini kita dituntut berinovasi  dan tidak mungkin mungkin kita mengalami stagnansi.

tulisan ini hanya curhatan pribadi . mhon maaf jika ada kesalahan

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun