Mohon tunggu...
Muhamad Descakesyana
Muhamad Descakesyana Mohon Tunggu... Pemuka Agama - ustad

saya tidak murah senyum humoris baik hati tidak sombong selalu dekat dengan tuhan saya cinta agama

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Bahaya Merokok bagi Perempuan

24 Februari 2024   11:44 Diperbarui: 24 Februari 2024   11:52 43
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Wanita yang merasa perokok aktif harus mewaspadai beragam bahaya merokok berikut ini.

1. Mengurangi kepadatan tulang

Merokok dapat menghasilkan radikal bebas, yaitu molekul yang menyerang pertahanan alami tubuh. Radikal bebas ini bisa mengganggu keseimbangan hormon. Organ hati Anda nantinya menghasilkan enzim yang dapat merusak estrogen. Padahal, estrogen memiliki peran penting untuk proses pembentukan tulang.

Jika Anda sekarang sudah memasuki usia menjelang menopause, sebaiknya segera berhenti merokok. Produksi hormon estrogen berkurang saat wanita menopause. Ketika Anda merokok, tulang akan semakin lemah karena kehilangan kepadatannya.

2. Memicu rematik (rheumatoid arthritis)

Rematik membuat sendi Anda terasa panas dan bengkak. Gejala yang muncul terkadang tidak terdeteksi. Anda juga akan merasa kaku dan nyeri pada sendi.

Penyebab penyakit ini yakni sistem kekebalan menyerang jaringan tubuh yang sehat. Akan tetapi, hormon dan genetik dapat berperan untuk memicu penyakit ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun