Untuk proses pemancangan spun pile ini tentunya akan menggunakan beberapa alat. Salah satunya ialah dengan menggunakan Diesel Hammer, yang digunakan untuk memancang ataupun memukul tiang pancang ke dalam tanah. Bisa dilihat pada gambar di bawah ini.
Saat proses pelaksanaan pemancangan ini sedang berlangsung, biasanya akan menimbulkan suara keras bahkan getaran di sekitar area kerja tersebut.
Selain Diesel Hammer yang digunakan sebagai alat bantu dalam proses pemancangan ini, masih ada Drop Hammer, Hydraulic Hammer hingga Vibratory Pile Driver. Beda alat yang digunakan tentunya akan beda pula tujuannya.
Demikianlah cerita saya pada hari ini tentang spun pile. Saya mohon maaf apabila ada salah kata di dalam setiap penulisan artikel ini.Â
Semoga informasi ini bisa bermanfaat.
Thanks for reading
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H