Mohon tunggu...
desa tulung
desa tulung Mohon Tunggu... Administrasi - desa tulung

kegiatan warga desa tulung

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mahasiswa KKN UNUSA: Perkenalkan Reptil Darat (Replika Filter Air Darurat) Upaya Penjernihan Air

6 Agustus 2023   13:06 Diperbarui: 6 Agustus 2023   13:09 230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mahasiswa KKN UNUSA bersama Pak Modin Desa Tulung/Dokpri

Desa tulung berada di kabupaten kedamean gresik, mayoritas warga desa tulungmengeluhkan air yang ada di desa tulung keruh karena air yang digunakan di desa tulung bersumber dari waduk yang dibuat warga setempat untuk menampung air hujan yang digunakan untuk kebutuhan sehari-hari seperti mencuci, mandi dll. Saat musim kemarau waduk yang ada di desa tulung biasanya mengering, ketika waduk mengering warga desa tulung mengangsu air dari desa tetangga atau membeli air. Air yang ada di waduk tidak digunakan untuk memasak karena airnya keruh, warga di desa tulung menggunakan air isi ulang atau air galon untuk di konsumsi sehari-hari. Mahasiswa KKN UNUSA tergerak untuk membuat warga desa tulung untuk membantu mengurangi
masalah air yang ada di desa tulung. 

Mahasiswa KKN UNUSA kelompok 26 2023 memperkenalkan REPTIL DARAT (Replika Filter Air Darurat Desa Tulung) Untuk membantu warga mengatasi masalah air yang ada di desa tulung. Filter air yang dibuat mahasiswa KKN desa tulung dicoba pertama kali di Masjid Baitur Rahman Desa Tulung untuk mengetahui apakah filter yang dibuat layak untuk disosialisasikan pada warga desa tulung Filter air yang dibuat mahasiswa KKN menggunakan bahan-bahan seperti ijuk, arang, pasir silika, filter aquarium yang disusun di dalam paralon (pipa) dan bagian bawahnya dilubangi untuk diberi kran air. Ijuk untuk menyaring kotoran, arang untuk menghilangkan bau, pasir silika dan filter aquarium untuk menjernihkan air. Bahan dicuci bersih sebelum digunakan supaya air hasil penyaringan jernih, sebelum digunakan lakukan percobaan berkali-kali sampai air yang dihasilkan ada perbandingan. 

Hasil Penjernihan dengan Reptil Darat/Dokpri
Hasil Penjernihan dengan Reptil Darat/Dokpri

Dengan adanya REPTIL DARAT (Replika Filter Air Darurat Desa Tulung) mahasiswa KKN UNUSA mengharapkan bisa membantu masalah air di desa tulung.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun