Mohon tunggu...
Dery Andri
Dery Andri Mohon Tunggu... -

Pegawai Sebuah Perusahaan Farmasi, Memanfaatkan Waktu Luang Untuk Menulis Tentang Bisnis, Internet Marketing dan Kesehatan.

Selanjutnya

Tutup

Money

Bahaya Mindset Entrepreneur University | Purdi E Chandra

7 Agustus 2010   03:34 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:15 7791
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Entrepreneur University | Purdi E Chandra

[caption id="attachment_218375" align="alignleft" width="112" caption="Purdie Chandra"][/caption]

Purdi E Chandra, Presiden Direktur Grup Primagama menebarkan semangat entrepreneurship kepada banyak orang melalui lembaga Entrepreneur University, Entrepreneur University bukanlah sebuah universitas tetapi hanya sebuah nama, lembaga ini merupakan lembaga pendidikan non formal yang dengan instruktur yang berasal dari alumni - alumni entrepreneur university yang telah berhasil jadi pengusaha di bidangnya masing-masing

Entrepreneur university tidak memberikan nilai dan ijazah kepada lulusannya karena Purdi E Chandra tidak ingin lulusan mencari kerja, pak purdi bilang lulusannya akan diwisuda sedetelah memiliki sertifikat, bukan sertifikat kelulusan tetapi sertifikat kepemilikan tanah hasil dari usahanya.

Yang menarik belajar bisnis dari lembaga pendidikan ini adalah instrukturnya mampu menghilangkan mental blok yang ada dalam diri kita sehingga tidak ada kata tidak bisa dan tidak mungkin dalam diri kita apapun keadaan kita. Orang bilang pengusaha itu dilahirkan, ya memang dilahirkan, dilahirkan dari rahim ibunya, orang bilang jadi entrepreneur butuh modal, ya modal sendiri, modal orang lain dan yang paling utama adalah modal yang ada dalam diri kita, entrepreneur university mengajarkan BODOL (Berani Optimis Duit Orang Lain). Orang bilang jadi Entrepreneur perlu pengalaman, ya pengalaman kita dapat setelah kita memulainya, prinsip dasar yang diajarkan ATM (Amati Tiru Modifikasi) entrepreneur university mengajarkan BOTOL (Berani Optimis Otak Orang Lain)

Entrepreneur university juga mengajarkan bagaimana memulai bisnis, dan bagaimana mempercepat pertumbuhan bisnis dengan mengandalkan keberanian , kreativitas dan memaksimalkan pinjaman dari bank.

Cuma hati - hati, mindset yang ditanamkan Entrepreneur University adalah kalau mau jadi pengusaha mulailah malas malasan, malas ke kantor , malas ke sekolah , malas kekampus nanti jika anda gagal di kantor atau gagal sekolah atau gagal kuliah maka secara otomatis anda harus jadi pengusaha karena kalau nilai anda jelek maka tidak mungkin anda mencari kerja. Menurut saya kalau anda mau mengikuti ini pastikan anda telah mengikuti training jadi pengusaha di entrepreneur university dan pastikan anda telah sukses menjalankan usaha anda.

Baca artikel - artikel bisnis lainnya di website Entrepreneur University , Menjadi Developer Property dan  Penyelenggara Haji

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun