Mohon tunggu...
Denny Jean Cross Sihombing
Denny Jean Cross Sihombing Mohon Tunggu... wiraswasta -

Masyarakat biasa yang merindukan kedamaian.

Selanjutnya

Tutup

Politik

Melirik Visi & Misi Para "Kandidat" Pemimpin Negeri Ini

8 Mei 2010   06:51 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:20 720
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Dewasa ini, terutamanya saat "Gila" PILKADA kata visi dan Misi merupakan istilah yang sangat familiar untuk saya sendiri dan mungkin saudara yang lain juga. Banyak "pemimpin" yang amat tertarik dengan menggunakan "source" untuk mendapatkan keuntungan jangka pendek. Yang menjadi tragedi adalah "Mereka" jarang dan bahkan tidak ada yang bisa mencapai misi yang mereka lontarkan sendiri.

Sejatinya, visi & misi juga tertanam lebih dalam apabila bukan hanya merupakan suatu pernyataan tentang hasil yang diinginkan tetapi yang terpadu kedalam pelayanan kepada masyarakat sebagai standart yang harus dipenuhi.

Yang menjadi pertanyaan yang selalu membayangi saya adalah apakah visi & misi yang mereka lontarkan adalah visi "original" mereka ? Ataukah mereka hanya meminjam otak orang lain untuk membuat rangkaian kata-kata manis untuk meracuni otak manusia lain (Masyarakat).

Saat ini saya masih dalam pengharapan, kiranya Visi dan Misi mereka berbanding lurus dengan Kenyataan jika mereka menjadi Pemimpin di Negeri ini.....
Dan Saya harus "Meyakini" itu,

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun