Rumah Dunia layaknya kawah candradimuka bagi para penulis dan pegiat literasi. Pantaslah jika Kemendikbud menjadikan Rumah Dunia rujukan TBM yang mandiri, progresif, inovatif dan kreatif.Â
Saya yang hanya terkena uap kawah candradimukanya saja bisa merasakan geliatnya.  Apalagi mereka yang benar-benar digodok di  sana. Happyry 19th Rumah Dunia. Semoga terus berkembang, maju dan menginspirasi selamanya. (EP)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H