Mengenang terjadinya tsunami di aceh mengingat kita pada kejadian masa itu. Dampak serius akibat gempa dan gelombang tsunami yang mengakibatkan kehancuran harta benda dan korban nyawa masyarakat setempat. Saat itu berbagai daerah pesisir aceh luluh pantak diterjang gempa dan tsunami dan menyebabkan jatuhnya banyak korban jiwa.Â
Jadi, masyarakatat aceh, kamis 26 desember 2019 memperingati 15 tahun gempa dan tsunami dengan mengusung tema "melawan lupa, bangun siaga" tsunami yang terjadi pada tanggal 26 desember 2004 silam selalu memperingati setiap tahunnya.Â
Di berbagai kabupaten atau kota di aceh. Khususnya dearah yang terkena tsunami. Umumnya warga melakukan secara sederhana melibatkan masyarakat atau komunitas dan korban tsunami dengan agenda utamanya adalah zikir dan doa bersama serta tausiah.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H