Mohon tunggu...
Delvia Hana
Delvia Hana Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

nature

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Cara Menanam Tanaman Sirih Gading Mudah dengan Menggunakan Media Air

7 November 2024   09:23 Diperbarui: 7 November 2024   09:33 16
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tanaman Sirih Gading/dok. pri

Tanaman sirih gading merupakan tanaman yang cara menanam dan merawatnya cukup sederhana, bahkan cocok untuk pemula yang hobi cocok tanam dan ingin menciptakan suasana yang sejuk dan segar. 

Selain menanam dengan tanah, tanaman sirih gading juga dapat menggunakan media air. Dengan media tanam air, perawatan terbilang lebih mudah dibandingkan di tanah. Hal tersebut karena tidak perlu repot menyiram dan memberi pupuk secara berkala.

Cara Menanam Sirih Gading Menggunakan Media Air

Sirih gading merupakan jenis tanaman yang memiliki daun dengan banyak corak yang cantik. Bahkan banyak dijadikan untuk dekorasi ruangan indoor maupun outdoor. 

Tanaman ini dikenal dengan nama tanaman epifit. Yang mampu hidup dengan media selain tanah. 

Berikut adalah beberapa cara menanam sirih gading dengan menggunakan media air. 

1. Pilih Batang Sirih Gading

Langkah pertama yang dapat dilakukan yaitu dengan memilih batang sirih gading yang sehat dan sudah memiliki beberapa ruas daun. Lalu pastikan setidaknya ada satu akar pada batang tersebut untuk mempermudah proses pertumbuhan.

2. Potong Batang

Lakukan stek batang dengan memotongnya di bawah simpul yaitu dibagian ruas batang yang berpotensi untuk tumbuhnya akar. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun