Mohon tunggu...
Defitri Rahma
Defitri Rahma Mohon Tunggu... Guru - PAI A7 19 IAIN Jember

Menikmati proses

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Sejarah Baru Pendidikan di Indonesia karena Corona

26 Maret 2020   09:47 Diperbarui: 26 Maret 2020   09:51 125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Virus korona telah viral di Indonesia.virus yang berasal dari Wuhan China virus tersebut mampu menggemparkan dunia salah satunya menggemparkan Indonesia.dengan adanya virus tersebut di Indonesia banyak sekali pihak yang dirugikan salah satunya adalah pihak dalam dunia pendidikan. 

Ponesia ditiadakan ujian Nasional dikarenakan virus Corona.virus tersebut sangat berbahaya karena penularannya sangat cepat yaitu melalui kontak fisik dengan manusia yang lain. itulah salah satu alasan terkuat kenapa sistem pembelajaran dari luring dipindahkan menjadi daring. semua pembelajaran bisa diakses di rumah.

Namun ada dampak yang tidak baik karena sistem tersebut ada beberapa pelajar yang berada di kalangan desa atau pedesaan yang susah sinyal hal itu menjadi kendala utama yang di rasakan.dengan adanya sistem daring pelajar yang ada di pedesaan tidak bisa mengakses internet dengan cepat padahal semua tugas tugas yang diberikan guru atau dosen saat ini di share melalui media sosial.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun