Mohon tunggu...
Dedi Iswanto T
Dedi Iswanto T Mohon Tunggu... Wiraswasta - Pecinta seni

Kecintaannya kepada seni membawanya menjadi seorang desain grafis dan mencoba belajar untuk menjadi seorang penulis, baginya sebuah kebahagiaan tersendiri ketika seni yang dia buat dan tulisan yang dia tulis bisa bermanfaat mendapatkan apresiasi dari orang lain

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Sepenggal Rasa Takutku

21 Desember 2022   14:25 Diperbarui: 21 Desember 2022   14:42 42
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kafan,keranda,pusara dan kematian
Itulah yang akan aku hadapi nanti
Sebab Apa yang terjadi besok adalah misteri
Misteri yang takkan pernah bisa terungkap

Waktu terus berjalan
Takut,cemas,khawatir itu yang aku rasakan
Meski aku sadar setiap yang bernyawa pasti akan mati
Meski aku sadar setiap pertemuan akan ada perpisahan
Tapi tetap saja aku takut.

Aku takut jika saja aku hadapi semua itu
dengan diri yang masih berlumur dosa
Sedangkan semakin lama
diri ini semakin tua dan lemah
Sementara hidup yang aku jalani saat ini hanya sekedar menanti.
Menanti sang malaikat maut menjemputku

Aku hanya berharap dalam sisa hidupku tak ingin diisi dengan kesia siaan.

PUISI KECILKU

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun