Mohon tunggu...
debhi syahfitrialiana indri
debhi syahfitrialiana indri Mohon Tunggu... Tutor - tetap semangat dan terus belajar.

Untuk memberikan informasi.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

pancasila sebagai pemersatu bangsa

15 Januari 2025   22:48 Diperbarui: 15 Januari 2025   22:48 26
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Pancasila Sebagai pemersatu bangsa,yang berarti bahwa pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa indonesia,yang dimana berfungsi untuk menyatukan keberagaman suku,agama,budaya,bahasa,dan adat istiadat di indonesia. 

indonesia sebagai bangsa yang multikultural,yang dimana indonesia membutuhkan landasan kebersamaan yang dapat mengakomondasi perbedaan yang dimana menjunjung nilai persatuan,dan menjaga keharmonia di tengah keberagaman.

Landasan Nilai Nilai Bersama pancasila yang dapat memberikan nilai-nilai dasar yang disepakati oleh seluruh masyarakat diIndonesia,yang seperti keadilan,persatuan,dan toleransi. kelima sila pancasila mencerminkan falsafah hidup yang dapat dianut oleh semuah golongan,apapun latar belakang sosial,budaya maupun keagamanya.

Menghormati keberagaman indonesia dikenal dengan semboyannya"Bhineka Tunggal Ika"yang berarti "Berbeda-beda tetapi tetap satu"pancasila menjembatani perbedaan-perbedaan ini dengan mengutamakan persatuan nasional,sebagaimana yang diungkapkan dalam sila ketiga yaitu "persatuan indonesia.

Pedoman Penyelesaian Konflik Dalam menangani konflik sosial, Pancasila berfungsi sebagai pedoman untuk menemukan penyelesaian yang adil dan damai, Nilai-nilai seperti refleksi diri (prinsip keempat) dan keadilan sosial (prinsip kelima) menekankan pentingnya dialog dan pertimbangan bagi orang lain sebagai sarana penyelesaian perbedaan.

Mencegah Keruntuhan Bangsa Masyarakat Indonesia terdiri atas banyak suku bangsa, agama, dan budaya yang berbeda-beda, namun keberadaan Pancasila telah turut memelihara semangat kebangsaan,Pancasila mengingatkan kita bahwa perbedaan bukanlah penghalang, melainkan kekayaan yang harus kita ciptakan bersama.

Memajukan rasa solidaritas dan gotong royong Pancasila mengajarkan nilai-nilai gotong royong dan persatuan.Ini akan memperkuat solidaritas sosial, yang sangat dibutuhkan dalam menghadapi tantangan bersama seperti bencana, kesenjangan sosial, dan ancaman terhadap kedaulatan nasional. Dengan kata lain ini , Pancasila bukan saja merupakan dasar negara, tetapi juga merupakan jati diri dan jiwa bangsa Indonesia.Sebagai pemersatu bangsa, Pancasila memastikan bahwa perbedaan di Indonesia tidak menjadi sumber perpecahan, tetapi menjadi landasan untuk membangun persatuan dan kemajuan bersama.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun