Mohon tunggu...
Dannisa deshintamaya
Dannisa deshintamaya Mohon Tunggu... Mahasiswa - Psikologi

Universitas Muhammadiyah Malang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Salah Satu Mahasiswa PMM UMM Melakukan Peer Konseling di RT 24 Desa Muara Badak Kalimantan Timur

7 September 2022   12:25 Diperbarui: 7 September 2022   12:36 249
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kegiatan Pengabdian Masyarakat Oleh Mahasiswa (PMM) ini adalah untuk mengaplikasikan Hilirisasi Hasil Penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM).

Dannisa Deshintamaya merupakan mahasiswi yang sedang menempuh pendidikan di Universitas Muhammadiyah Malang dan sedang melaksanakan PMM di Rt 24 Desa Muara Badak Kalimantan Timur, yang mana salah satu programnya adalah peer konseling untuk remaja sekitar. Kegiatan tersebut dilakukan secara luring pada 30 Agustus 2022- 01 September 2022.

Program peer konseling ini dilakukan karena dilingkungan Rt 24 memiliki banyak remaja . Seperti yang diketahui remaja yang akan beranjak dewasa atau baru mengalami masa pubertas pastinya memiliki banyak permasalahan. Seperti keresahan, jatuh cinta, mental health, kekhawatiran, dan lainnya. Pada fase ini biasanya mereka akan merasakan banyak perubahan dari pemikiran dan sifat yang biasanya terlalu kekanak-kanak, mereka akan mulai merubah cara berpikir mereka menjadi lebih dewasa karena mereka akan menyari bahwa mereka telah beranjak dewasa.

Karena banyaknya remaja di Rt 24, ada beberapa remaja yang kurang berbaur dengan teman sebayanya karena ia merasa tidak sama dengan teman yang lainnya. Maka dari itu saya membuka peer konseling kepada remaja yang ingin melakukan konseling secara tertutup.

Ada beberapa yang datang dengan keinginan sendiri untuk bercerita tentang masalah yang ia alami. Setelah melakukan peer konseling ia merasa lebih lega karena merasa keluh kesahnya di dengarkan dengan baik.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun