Mohon tunggu...
Daffa Rizky Widhyadiani
Daffa Rizky Widhyadiani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa PG-PAUD Universitas Negeri Surabaya

Mahasiswa Prodi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini di Universitas Negeri Surabaya

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas Pilihan

Kenali dan Latih Berbagai Aspek Anak Melalui Bermain Lego

10 April 2022   09:30 Diperbarui: 10 April 2022   09:47 1282
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bermain merupakan hal yang paling menyenangkan bagi anak. Bermain merupakan sebuah kebutuhan bagi anak. Dimana pun dan dalam kondisi apa pun anak akan berusaha mencari sesuatu untuk dijadikan mainan. 

Hal tersebut dikarenakan tingkat imajinasi pada anak sangat tinggi loh bun, jadi jangan heran jika si kecil suka bermain dengan benda di sekitarnya seperti bermain pengasuhan dengan menggunakan boneka, bermain kemah dengan kain dan masih banyak lagi.

Bunda harus tahu bahwa bermain mampu mengembangkan berbagai aspek pada anak mulai dari kognitif, sosial emosional, bahasa, seni, hingga fisik motoriknya. Memberikan ruang pada si kecil untuk bermain sangat baik dalam membangun kepercayaan dirinya. Seringkali ditemukan anak yang bermain secara sembunyi-sembunyi dari orang sekitar karena malu dilihat saat bermain.

Nah bun, dalam melatih berbagai aspek pada anak, permainan lego menjadi salah satu mainan yang sangat digemari anak loh bun.

Dok Pribadi
Dok Pribadi

Apa itu lego?

Lego merupakan mainan konstruksi yang dibuat dari bahan plastik yang memiliki beragam warna. Lego tersebut dapat disusun menjadi kendaraan, bangunan maupun robot. Melalui permainan lego ini juga, anak dapat menuangkan imajinasi mereka dalam bermain.

Dok Pribadi
Dok Pribadi

Apa sih manfaat dari bermain lego?

Kemampuan berpikir kreatif 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun