By : Daffa Fari Juanda Oktarisman
bank tertua di aceh bisa di sebut dengan bank serambi mekkah berdiri pada pada tanggal 19 november 1958 di kuta radja.bank biasanya kita sebut bank (BPD) bank pembangunan daerah resmi di ganti nama menjadi bank aceh syariah (BAS) pada hari senin 25 mei 2015.pada tahun 1979 laba peningkatan laba yaitu sebesar rp 78 juta dan setahun kemudian meningkat lagi menjadi RP 151 juta.bank aceh saat ini baru memiliki 3 kantor cabang yaitu simeulue,Lhokseumawe,dan banda aceh.bank aceh yang terus berkembang hingga tahun 1997 dengan total kantor cabang dan cabang pembantu yang sudah berdiri di 14 kota dan kabupaten,dan kantor kas yang mencapai 18 unit dan jumlah karyawannya mencapai 464 orang mayoritasnya banyak alumni atau lulusan SMA.
undang nomor 13 tahun 1962 yaitu tentang ketentuan ketentuan pokok bank pembangunan daerah (BPD) yang di wajibkan semua bank memiliki pemerintah daerah yang sudah berdiri sebelumnya,menyesuaikan diri dengan undang-undang tersebut.dalam perosesnya pemerintah daerah melakukan beberapa kali perubahan terkait peraturan daerah (Perda) hal ini juga untuk memberikan ruang yang fleksibel kepada (BPD),perubahan peraturan daerah tersebut mulai (Perda) NO 10 tahun 1974,lalu Perda nomor 6 tahun 1978,selanjutnya Perda nomor 5 tahun 1982 Perda nomor 8 tahun 1988,Perda nomor 3 tahun 1993 dan yang terakhir peraturan daerah provinsi daerah istimewa aceh nomor 2 tahun 1999 tanggal 2 maret 1999 tentang perubahan bentuk badan hukum bank pembangunan daerah istimewa aceh yang kemudia di sahkan oleh menteri dalam negeri pada tanggal 31 desember 1999.
Intisari dari buku ini iyalah berbagai hal yang dilakukan oleh Bank Aceh Syariah, dan dari awal mula Bank tersebut berdiri sampai sekarang dimana ada beberapa periode yang ditempuh oleh Bank tersebut, dan banyak nya langkah-langkah yang dilakukan oleh Bank Aceh Syariah sendiri.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H