PUISI DI ATAS LANGIT
* Mengenang tragedi Air Asia
Allah Maha Kuasa
Allah Maha Mengetahui
Manusia pun diberinya akal dan pikiran
Lalu dari akal dan pikiran itulah
Manusia mampu menyamai burung
Manusia membuat pesawat
Manusia lalu terbang ke langit
Menembus awan
Melintasi pulau demi pulau
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!