Mohon tunggu...
Dadens julianto
Dadens julianto Mohon Tunggu... Penulis - Anak pribumi dalam sajak negri

Penulis,penggiat alam dan orang yang selalu memikirkan fenomena dan misteri alam semesta

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kegelisahan Malam Sepi

17 Januari 2021   08:27 Diperbarui: 17 Januari 2021   08:35 87
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku tak pernah tau
Untuk siapakah aku di ciptakan,
Selain Nya
Apakah untukmu yang entah di mana
Atau untuk siapa lah?
Aku terus mencari dan mencari
Pada jalanan malam yang telah sepi
Tak ada siapa siapa
Hanya bulan yang menatap ku dengan penuh arti
Ada ribuan pertanyaan yang ingin ku sampaikan padamu bulan
Tapi tak cukup waktu dalam semalam, tuk menyampaikan
Biarlah satu pertanyaan saja yang aku ingin ku ketahui jawaban nya
Darimu
Seperti apakah mati nya diriku?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun